Liputan6.com, Jakarta
Dua agensi terbesar di Korea Selatan, YG Entertainment dan SM
Entertainment memang dikenal telah melahirkan idola yang langsung
melejit di dunia hiburan. YG Entertainment merupakan rumah bagi idola
yang dikenal unik dengan bebas berekspresi melalui karya, 2NE1, Big
Bang, Epihk High, PSY hingga Lee Hi.
Sementara, SM Entertainment mayoritas mengasuh group idol dengan
korteografi dan lagu membuai di kalangan penggemar, EXO, Super Junior,
TVXQ, Girls Generation hingga f(x). YG Entertainment dan SM
Entertainment memang dikenal memiliki ciri khas khusus dalam mendidik
dan mengasuh artisnya.
Salah satunya, mereka akan dibekali dengan kemampuan vokal hingga
koreografi yang mumpuni. Di YG Entertainment, ada tambahan, mereka juga
bisa mengarang lagu. Lalu, apa saja si perbedaan antara YG Entertainment
dan SM Entertainment?
Tidak ada komentar:
Posting Komentar